Membuat Project PCB - Menata Tulisan Silk Screen

   



Post sebelumnya Membuat Project PCB - Membuat Polygon 

image


Mengubah Ukuran Text

Klik kanan pada salah satu Designator => Find Similiar Objects

mto01

Ubah parameter String type dan Layer menjadi Same klik OK

mto02

Ubah Text height = 1.254 dan Text width = 0.3

mto03

Klik kanan => Find Similiar Object pada salah satu komponen dan klik OK

mto04

Check list Show Comment

mto05

Maka Comment berupa nilai dari komponen akan tampil, kemudian ubah ukurannya seperti sesuai cara yang pertama

Membuat Circle untuk Lubang dan Pad

Klik Top Overlay Layer Lihat gambar dibawah

mto06

Klik Place => Full Circle

mto07

Kemudian Klik tengah lubang dan tarik keluar, buat juga pada semua lubang dan Pad

mto08

Atur peletakan text hingga terlihat rapi, sembunyikan jika ada text yang tidak perlu dengan cara double klik => Hide

mto09




Share article :

Facebook Google+ Twitter

Related Post:

Post a Comment

Powered by Blogger.